wrapper

Breaking News

Tuesday, 09 Nov 2021

Babinsa Fakfak Tanamkan Wawasan Kebangsaan dan Semangat Bela Negara Kepada Siswa Siswi SMA YPK Fakfak

Ditulis Oleh 
Rate this item
(0 votes)
Istimewa

--------------------

INBISNIS.ID,FAKFAK - Babinsa Koramil 1803-01/Kota Serka Ramli memberikan Materi Wawasan Kebangsaan dan Kedisiplinan Kepada Siswa / Siswi SMA YPK Fakfak Kodim 1803/Fakfak, Bertempat di Halaman Sekolah SMA YPK Fakfak, Jl. Nikolas Kabes, Distrik Pariwari, Kabupaten Fakfak, Papua Barat, Jumat (05/11/2021).

Kegiatan ini bertujuan untuk menanamkan rasa Cinta Tanah Air dan Bela Negara sejak dini untuk dalam rangka melawan Radikalisme dan komunisme di era Teknologi sehingga para generasi muda memahami dan tidak mudah terpengaruh dengan hal-hal yang bersifat Negatif yang dapat merusak masa depan para Siswa.

Selain itu Babinsa juga menanamkan kedisiplinan dan memberikan motivasi serta wawasan kebangsaan dengan harapan dapat menjadi dapat memberikan dampak positif dan menjadi bekal para Siswa dalam menghadapi tantangan hidup di masa yang akan datang.

(Amatus Rahakbauw/Redaksi)

 

Dibaca 319 Kali Terakhir disunting pada Tuesday, 09 November 2021 15:48

INBISNIS dibangun dalam rangka mendukung dunia usaha dan peningkatan kesejahteraan masyarakat dan kemajuan bangsa Indonesia dan seluruh warga dunia.

Ikuti Kami