wrapper

Breaking News

Monday, 10 May 2021

[BREAKING NEWS] Pertamina Ruteng Terbakar

Ditulis Oleh 
Rate this item
(2 votes)

--------------------

INBISNIS.ID, RUTENG - Pertamina yang terletak di Ruteng, Flores-NTT terbakar pada Senin (10/5) pukul 11 Wita.

Telihat dalam video yang diunggah di akun sosial media WhatsApp yang diterima INBISNIS, tampak kobaran api dengan cepat melahap pertamina yang setiap harinya sangat ramai ini.

Tampak juga letupan-letupan dari api yang terus gagah berkobar. Dalam video tersebut, belum nampak petugas pemadam kebakaran.

Hingga berita ini diturunkan, penyebab kebakaran belum diketahui.

(Brina)

Dibaca 483 Kali Terakhir disunting pada Monday, 10 May 2021 13:26

INBISNIS dibangun dalam rangka mendukung dunia usaha dan peningkatan kesejahteraan masyarakat dan kemajuan bangsa Indonesia dan seluruh warga dunia.

Ikuti Kami