wrapper

Breaking News

Ekonomi

INBISNIS.ID, DENPASAR - Harga komoditi pertanian bawang merah belakangan ini anjlok, Sudah tiga bulan petani dan pedagang bawang merah bima tidak bisa bertahan lagi bahkan sampai merugi.

INBISNIS.ID, KLUNGKUNG -  Rabu (24/11), Harga cabai kecil dan cabai hijau naik di pasar tradisional Galiran,Klungkung,Bali. Hal ini berakibat cuaca di Provinsi Bali saat ini memasuki musim hujan.

INBISNIS.ID, LEMBATA – Menjadi pemimpin itu tidak kekal, harus ada regenerasi untuk orang lain. Kira-kira begitu pesan singkat dari Kepala Desa Mahal II, Kecamatan Omesuri, Lembata. Yoseph Boli, Rabu (24/11). Ditemui di Angar Laleng, Kepala Desa rendah hati tersebut sedang  memeriksa hasil kebunnya berupa tomat yang selama ini ia andalkan sebagai penopang ekonomi keluarga.

INBISNIS.ID, SEMARANG - Pemanfaatan aset lahan pemerintah kota semarang yang dikelola dinas pertanian kota semarang melalui tandur space membuat semacam café dengan konsep urban farming yang berada di Jalan Menteri Supeno Mugassari Semarang.

INBISNIS.ID, TERNATE - Disaat pandemi covid-19 menghantam perekonomian masyarakat, banyak usaha yang mengalami dampaknya. Terdapat usaha yang kolaps dan menghentikan produksinya, ada yang mengurangi atau menekan biaya produksinya dengan jalan merumahkan sebagian tenaga kerjanya. Ada yang stagnan, bertahan walaupun mengalami kerugian.

INBISNIS.ID, DENPASAR - Pengusaha Teraso yang berlokasi di Pemogan, Denpasar Selatan, tepatnya di Jalan. By Pas Ngurah Rai, Bali, memilih buka daripada tutup meskipun kondisinya sepi akibat dihantam pandemi Covid 19. Diakui, ia lebih memilih berpasrah kepada Tuhan, karena rezeki itu tidak pernah tahu kapan datangnya.

INBISNIS.ID, BORONG -  Direktur Utama, Bernadus Efrid, resmi membuka usaha jenis minimarket di Kelurahan Satar Peot, Kecamatan Borong, kabupaten Manggarai Timur, Flores, Nusa Tenggara Timur, Minggu, (14/11/2021). Minimarket tersebut diberi nama pancaran Xpress atau PC Mart.

INBISNIS.ID, BADUNG - Menjelang hari Raya Galungan dan Kuningan pemerintah kabupaten (Pemkab) Badung melalui Dinas Koperasi UKM dan Perdagangan, memastikan bahwa harga bahan pokok menjelang hari raya Galungan dan kuningan sudah aman dan terkendali.

INBISNIS.ID, DENPASAR - Menjelang hari raya umat hindu galungan dan kuningan yang jatuh pada tanggal 10 November 2021 dan akan disusul dengan hari raya kuningan, semua umat hindu di seluruh nusantara menyambut dengan suka cita.

INBISNIS.ID, DENPASAR - Menjelang hari raya galugan yang jatuh pada tanggal 10 November yang bertepatan dengan hari pahlawan, permintaan daging ayam terus meningkat seiring dengan hari raya umat hindu di Denpasar, Bali.

Page 7 of 44

INBISNIS dibangun dalam rangka mendukung dunia usaha dan peningkatan kesejahteraan masyarakat dan kemajuan bangsa Indonesia dan seluruh warga dunia.

Ikuti Kami