News
INBISNIS.ID, TERNATE - Kasus Covid-19 di Indonesia kembali menunjukkan trend meningkat pada Januari 2022. Masyarakat harus kembali meningkatkan disipin menjalankan protokol kesehatan (prokes). Terutama masyarakat harus memahami gejala Covid-19 varian baru Omicron. Pasalnya kasus Omicron di Indonesia sedang marak di awal tahun 2022 ini.
Diduga Asma dan Maag Saat Memancing, Mantan Kalak BPBD Halbar Ditemukan Meninggal
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID, TERNATE - Mantan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, Abdullah Ishak yang dinyatakan hilang saat melaut pada, Senin (10/1) dua hari lalu, kini telah ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa lagi oleh Tim Gabungan Basarnas, TNI/Polri dan BPBD pada (12/1) puku 08.00 WIT.
Seorang Residivis Pelaku Pencurian dengan Kekerasan, di Lumpuhkan Aparat Kepolisian
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID, MEDAN - Pria berinisial RB (30), warga Jalan Antara Pasar 4,5 Kelurahan Lubuk Pakam III, Kecamatan Lubuk Pakam Kabupaten Deli Serdang, di duga pelaku Residivis pencurian dengan kekerasan terpaksa di lumpuhkan aparat kepolisian karena berusaha dan melawan petugas saat hendak di tangkap. di Jalan D.I. Panjaitan Kelurahan Babura, Kecamatan Medan Baru. Selasa (11/01/22).
Tiga Kabupaten di Bali, Mendapat Penilaian Baik dari Ombudisman Provinsi Bali
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID ,DENPASAR - Ombudsman RI Perwakilan Provinsi Bali menyerahkan dan menyampaikan hasil penilaian kepatuhan pemerintah daerah terhadap standar pelayanan publik sesuai Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik di Kantor OMBUDSMAN, Jl. Melati - Denpasar pada Selasa, 11 Januari 2022.
Pisah Sambut Kapolres Manggarai , Bupati Berharap Agar menjalin kerja sama yang baik
Ditulis Oleh Web AdminFenomena Tak Lazim, Perubahan Pasang Air Laut Rendam Pemukiman Warga Pulau Kalaotoa Selayar Pasca Gempa
Ditulis Oleh Web AdminMantan Kalak BPBD Halbar Ditemukan Meninggal di Atas Perahu
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID,TERNATE - Mantan Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Halmahera Barat, Maluku Utara, Abdullah Ishak yang dinyatakan hilang saat pergi memancing pada, Senin (10/1). Namun saat ini Korban ditemukan dalam kondisi tidak bernyawa lagi oleh Tim Gabungan Basarnas, TNI/Polri dan BPBD pada pagi ini Rabu (12/1) pukul 08.00 WIT.
Relawan Muhammadiyah hadapi Tantangan Kirim Logistik 7,5 Ton,Ke Pulau Terluar di Selayar
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID, SELAYAR - Muhammadiyah Disaster Management Center (MDMC) yang didukung penuh oleh Lazismu, kembali mengirimkan sejumlah relawan dan logistik ke pulau Bonerate dan Kalaota, kawasan terdampak parah gempa magnitudo 7,5 yang terjadi tiga pekan lalu di Kabupaten Kepulauan Selayar, Sulawesi Selatan.
Jangan Panik! Indonesia akan menghadapi gelombang Omicron
Ditulis Oleh Web AdminWali Kota Medan: Diduga Warga Kota Medan Ada Yang Tertular Virus Varian Baru Omicron
Ditulis Oleh Web AdminINBISNIS.ID, MEDAN - Mendengar terkait adanya salah seorang warga Kota Medan yang tertular virus varian baru Omicron Wali Kota Medan Bobby Afif Nasution. memerintahkan Dinas Kesehatan Kota Medan untuk melakukan tracing, terutama terhadap keluarga pasien yang diduga positif terpapar Omicron. Selasa (11/01/21.
- Berita Terbaru
- Berita Terpopuler
-
Mahasiswa Asal Nusa Penida, Kuliah dan Usaha Bisa Sejalan
-
Sekertaris DPW KNPI Sulsel Melantik Pengurus DPD KNPI Kepulauan Selayar
-
Surabaya Terus Validasi MBR Mulai Tingkat RT
-
Miss UNIVERSE USA 2019 Cheslie Kryst, Depresi dan Akhirnya Bunuh Diri
-
Olah Raga Panahan, Bersama Club' East Archery Pulo Gebang Jakarta Timur
-
Terpaksa Putus Kuliah, Pemuda Ini Malah Sukses Jadi Pengusah
-
Ini Kata Guntur Hafid dalam Rakor Perdana FBN Luwu Timur
-
Baru Dipilih Ini Harapan Ketua Karang Taruna Desa Hoelea Kepada Pemerintah Desa
-
Wali Kota: Saya sebagai Manager Kota Sekaligus Public Relation
-
Kang Asep : Membangun Dunia Casting Di Bali
-
Daftar Perusahaan Yang Terapkan 'Work From Home' Selamanya
-
Tips Cegah Perilaku Konsumtif Jelang Resesi
-
Nenek Serahkan Diri Ke Warga Desa Bean, Lembata
-
Smartphone Yang Cocok Untuk Youtuber Pemula
-
Sadis, Gadis Belia Asal Mauponggo Digagahi Bapaknya Sendiri
-
Kontroversi Video Viral Penemuan Patung Maria di Teluk Lewoleba
-
Video Penampakan Buaya di Pantai Selatan Lembata Gegerkan Warga
-
Istri Vokalis Slank Kunjung Desa Mahal Lembata, Ada Salam Dari Kaka
-
Dianggap Gila, Abu Sidik Buka Warkop di Kampung, Segini Penghasilannya
-
Laba Amo, 26 Tahun Mendulang Rupiah dari Kerja Dorong Gerobak